Aliansi Lampung Memanggil Sampaikan Enam Tuntutan

img
Wakil Gubernur Lampung, Chusnunia dan Ketua DPRD provinsi setempat, Mingrum Gumay, saat menemui massa aksi, Kamis (15-9-2022).

MOMENTUM, Bandarlampung--Aliansi Lampung Memanggil menyampaikan enam tuntutan kepada Wakil Gubernur, Chusnunia dan Ketua DPRD Provinsi Lampung, Mingrum Gumay, Kamis (15-9-2022).

Keenam tuntutan tersebut disampaikan para demonstran dalam sidang rakyat terbuka yang dilakukan di pintu masuk Kantor Pemerintah Provinsi Lampung.

Baca Juga: Bareng Ketua DPRD Lampung, Wagub Chusnunia Sapa Aksi Mahasiswa

Enam tuntutan yang disampaikan antara lain menolak kenaikkan bbm, cabut UU nomor 11 tahun 2020 dan jalankan payung hukum.

Kemudian berikan jaminan sosial pada rakyat, transparansikan RUU Sisdiknas dan yang terakhir ALM menuntut agar menghentikan tindakan represif aparat terhadap gerakan masyarakat.

Berdasarkan enam tuntuntan tersebut, aliansi gabungan mahasiswa itu memberikan waktu kepada pemerintah sebanyak 1x24jam.(**)






Editor: Agus Setyawan





Leave a Comment

Tags Berita

Featured Videos